Recent Posts

Tahun Ajaran Baru, LAZISNU Jatim Berbagi Perlengkapan Sekolah di Bawean

Gresik, NU Online Jatim Gempa bumi yang menimpa Pulau Bawean dan sekitarnya masih menyisakan kepedihan, salah satunya di bidang pendidikan. Banyak anak-anak penyintas gempa yang kehilangan perlengkapan sekolahnya.   Untuk itu, di tahun ajaran baru ini NU Care-Lembaga Amil Zakat,…

Continue Reading Tahun Ajaran Baru, LAZISNU Jatim Berbagi Perlengkapan Sekolah di Bawean

Hari Bidan Nasional, RSI Unisma Adakan Senam Hamil Gratis

Malang, NU Online Jatim Bidan Rumah Sakit Islam Universitas Islam Malang (RSI Unisma) dalam rangka memperingati Hari Bidan Nasional 2024 dimulai pukul 09.00 bertempat di Studio Senam Hamil (Aula Kecil) Gedung Baru Lantai 9 RSI Unisma Jum’at (21/06/2024). Kegiatan yang…

Continue Reading Hari Bidan Nasional, RSI Unisma Adakan Senam Hamil Gratis

Bagaimanakah Status Haji Orang yang Dideportasi dan Ditahan Setelah Niat Ihram

Oleh: Muhammad Fiqih* Ancaman bagi jamaah yang nekat berhaji dengan menggunakan selain visa haji resmi adalah akan dipulangkan ke negaranya atau di deportasi. Banyak pemberitaan di media sosial tentang jamaah haji asal Indonesia yang harus di deportasi dengan berbagai motif yang…

Continue Reading Bagaimanakah Status Haji Orang yang Dideportasi dan Ditahan Setelah Niat Ihram

Rapat Pleno ke-2, PCNU Lumajang Laporkan Progres dan Evaluasi Kinerja

Lumajang, NU Online Jatim  Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Lumajang menggelar rapat pleno yang ke-2 dipusatkan di Pondok Pesantren Kiai Syarifudin Ndalem Timur Desa Wonorejo, Kecamatan Kedungjajang, Kabupaten Lumajang, Ahad (30/06/2024). Ketua PCNU Lumajang, KH Mohammad Darwis mengatakan, prospek…

Continue Reading Rapat Pleno ke-2, PCNU Lumajang Laporkan Progres dan Evaluasi Kinerja

Fatayat NU Waru Sidoarjo Gelar Festival Puncak Harlah ke-74

Sidoarjo, NU Online Jatim Pimpinan Anak Cabang (PAC) Fatayat NU Kecamatan Waru, Kabupaten Sidoarjo menggelar Festival Fatayat NU dalam rangka menyemarakkan Hari Lahir (Harlah) ke-74 Fatayat NU. Kegiatan ini berlangsung di Yayasan Tanada Wadungsari kecamatan setempat, Ahad (30/06/2024). Dalam sambutan…

Continue Reading Fatayat NU Waru Sidoarjo Gelar Festival Puncak Harlah ke-74

Ngaji Kurikulum, Kemenag Diskusikan Tantangan Pendidikan Siswa dan Madrasah

Surabaya, NU Online JatimDirektorat Kurikulum Sarana Kelembagaan dan Kesiswaan (KSKK) Madrasah pada Kementerian Agama (Kemenag) RI menggelar webinar bertajuk Ngaji Kurikulum pada Senin (1/7/2024).  Direktur KSKK Madrasah, Sidik Sisdiyanto mengatakan, kegiatan ini bertujuan untuk mendiskusikan tantangan pendidikan yang berdampak langsung terhadap…

Continue Reading Ngaji Kurikulum, Kemenag Diskusikan Tantangan Pendidikan Siswa dan Madrasah

Fatayat NU Malang Gelar Latihan Kader Lanjut Diikuti 60 Peserta

Malang, NU Online Jatim Pimpinan Cabang (PC) Fatayat Nahdlatul Ulama (NU) Kabupaten Malang menggelar Latihan Kader Lanjutan (LKL) di Pondok Pesantren (Ponpes) Darussalam, Turirejo, Lawang, Kabupaten Malang, Sabtu-Ahad (29-30/06/2024). Ketua Pelaksana, Umi Khorirotin Nasichah menyampaikan, LKL Fatayat NU Kabupaten Malang…

Continue Reading Fatayat NU Malang Gelar Latihan Kader Lanjut Diikuti 60 Peserta

NU Expo, Ajang Sambut Tahun Baru Islam di Kota Pasuruan

Pasuruan, NU Online Jatim  Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kota Pasuruan menggelar pembukaan NU Expo di Gedung Olahraga Raga (GOR) Untung Suropati, Kota Pasuruan, Ahad (30/06/2024). Ketua PCNU Kota Pasuruan, Gus H M Nailurohman mengatakan, NU Expo merupakan kegiatan dalam…

Continue Reading NU Expo, Ajang Sambut Tahun Baru Islam di Kota Pasuruan

Pagar Nusa Jatim Adakan Diklat Pelatih di Denanyar Jombang

Jombang, NU Online JatimPimpinan Wilayah (PW) Pencak Silat Nahdlatul Ulama (PSNU) Pagar Nusa Jawa Timur menggelar Diklat Pelatih Pagar Nusa IX di Pesantren Al-Bishri Mambaul Ma’arif denanyar Jombang pada Ahad (30/6/2024). Ketua Pelaksana Muhaimin menjelaskan, ini merupakan momentum penting bagi…

Continue Reading Pagar Nusa Jatim Adakan Diklat Pelatih di Denanyar Jombang

Membanggakan, Polisi Cilik SD NU Kota Pasuruan Raih Juara 2 se-Jatim

Pasuruan, NU Online Jatim Polisi Cilik Sekolah Dasar (SD) Nahdlatul Ulama (NU) Kota Pasuruan berhasil meraih juara dua di babak grand final Gebyar Polisi Cilik tingkat Jawa Timur beberapa hari yang lalu. Ajang ini mempertemukan tim Polisi Cilik dari 10…

Continue Reading Membanggakan, Polisi Cilik SD NU Kota Pasuruan Raih Juara 2 se-Jatim