Bulan: September 2021

Bersama BNNK, Baanar Nganjuk Pastikan Lawan Narkoba

Nganjuk, NU Online Jatim Pimpinan Cabang (PC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kabupaten Nganjuk memastikan akan berjihad melawan peredaran narkotika, psikotropika, dan obat terlarang (Narkoba). Sebab, Narkoba secara nyata telah beredar di semua kalangan dan usia. Hal itu ditegaskan oleh Moh…

Continue Reading Bersama BNNK, Baanar Nganjuk Pastikan Lawan Narkoba

Antropolog Amerika: Indonesia sebagai Pusat Studi Islam Harus Dimulai dari Sekarang

Jakarta, NU Online Antropolog asal Amerika Serikat James B Hoesterey menyampaikan bahwa wacana Indonesia sebagai pusat pemikiran Islam sudah harus dipikirkan dari sekarang, tanpa harus mengesampingkan soal belajar Islam di Timur Tengah. “Pada abad ke-16, Aceh sebagai pusat ulama dari…

Continue Reading Antropolog Amerika: Indonesia sebagai Pusat Studi Islam Harus Dimulai dari Sekarang

Siswi MI di Trenggalek Raih Juara Kompetisi Sains Madrasah

Trenggalek, NU Online Jatim Auliya Ziyanatul Mazida, salah satu siswi Madrasah Ibtidaiyah (MI) Tasmirit Tarbiyah Desa Sumbergayam Kecamatan Durenan Kabupaten Trenggalek patut diapresiasi. Siswi kelas 6 tersebut menyabet juara II Kompetisi Sains Madrasah (KSM) tingkat kabupaten. Auliya berhasil bersaing dengan…

Continue Reading Siswi MI di Trenggalek Raih Juara Kompetisi Sains Madrasah

Kesadaran Wajib Lapor Tenaga Kerja Rendah, Kemnaker Bakal Terapkan Pendekatan Berbasis Manfaat

Jakarta, NU OnlineKementerian Ketenagakerjaan menerapkan pendekatan berbasis kemanfaatan dalam menyosialisasikan Wajib Lapor Ketenagakerjaan di Perusahaan (WLKP). Pendekataan ini diharapkan dapat meningkatkan kesadaraan perusahaan untuk mendaftar WLKP tidak hanya berdasarkan kewajiban semata, namun berdasarkan kebutuhan perusahaan akan pentingnya WLKP. Dirjen Pembinaan…

Continue Reading Kesadaran Wajib Lapor Tenaga Kerja Rendah, Kemnaker Bakal Terapkan Pendekatan Berbasis Manfaat

BEM Fakultas Teknik Unusida Gelar Olimpiade Matematika dan Sains Tingkat Nasional

Sidoarjo, NU Online Jatim Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Teknik Universitas Nahdlatul Ulama Sidoarjo (Unusida) menggelar olimpiade matematika dan sains untuk pelajar SMA sederajat tingkat nasional. Olimpiade bertakjub National Mathematics & Science Olimpiad (NMSO) ini digelar secara virtual yang diikuti…

Continue Reading BEM Fakultas Teknik Unusida Gelar Olimpiade Matematika dan Sains Tingkat Nasional

Kemnaker: Diskriminasi Pekerja Perempuan Justru Merugikan Dunia Industri

Jakarta, NU Online Untuk mewujudkan kenyamanan bekerja bagi perempuan tanpa diskriminasi, kekerasan, dan pelecehan seksual di tempat kerja, Kementerian Ketenagakerjaan mendorong dunia usaha dan industri untuk memberikan komitmen yang kuat dalam menjaga kelangsungan hubungan kerja yang harmonis dan dapat meningkatkan…

Continue Reading Kemnaker: Diskriminasi Pekerja Perempuan Justru Merugikan Dunia Industri

Warek Unusia harap Islam Nusantara dapat Dipelajari di Seluruh Dunia

Jakarta, NU OnlineWakil Rektor I Universitas Nahdlatul Ulama Indonesia (Unusia), dr Syahrizal Syarif, mengharapkan Islam Nusantara dapat menjadi satu mata kuliah yang dipelajari di kampus seluruh dunia, baik di dalam negeri maupun mancanegara. “Kita berharap Islam Nusantara menjadi salah satu…

Continue Reading Warek Unusia harap Islam Nusantara dapat Dipelajari di Seluruh Dunia

Di Depan Senator, Menaker Ida Jelaskan Pelindungan Pekerja Migran di Negara Penempatan

Jakarta, NU Online Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah mengungkapan kebijakan dan program pelindungan Pekerja Migran Indonesia (PMI) pada masa adaptasi kebiasaan baru di negara penempatan kepada seluruh Anggota Komite III DPD RI di Komplek Parlemen Senayan, Jakarta, Selasa (31/8). Dalam raker yang…

Continue Reading Di Depan Senator, Menaker Ida Jelaskan Pelindungan Pekerja Migran di Negara Penempatan

Akademisi Amerika: Indonesia sebagai Pusat Studi Islam Harus Dimulai dari Sekarang

Jakarta, NU Online Asisten Profesor Universitas Emory, Atlanta, Amerika Serikat James B Hoesterey menyampaikan bahwa wacana Indonesia sebagai pusat pemikiran Islam sudah harus dipikirkan dari sekarang, tanpa harus mengesampingkan soal belajar Islam di Timur Tengah. “Pada abad ke-16, Aceh sebagai…

Continue Reading Akademisi Amerika: Indonesia sebagai Pusat Studi Islam Harus Dimulai dari Sekarang

Jalan Berliku Para Polwan Memperjuangkan Jilbab

Surabaya, NU Online Jatim Tanggal 1 September adalah hari lahirnya polisi wanita atau polwan. Berawal dari kesulitan anggota Kepolisian RI dalam melakukan pemeriksaan terhadap terperiksa wanita, maka kemudian pada 1 September 1948 wanita dibolehkan mengikuti SPN, awalnya di Bukittingi, untuk…

Continue Reading Jalan Berliku Para Polwan Memperjuangkan Jilbab