Pihak Kang Emil Nyatakan Eril Sudah Meninggal, MUI Jabar Serukan Shalat Ghaib

Jakarta, NU OnlineMajelis Ulama Indonesia (MUI) Provinsi Jawa Barat mengimbau kepada masyarakat muslim menggelar shalat ghaib, Jumat (3/6/2022) besok untuk putra Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz (Eril) yang hilang di Sungai Aare, Bern, Swiss.    Imbauan itu…

Continue Reading Pihak Kang Emil Nyatakan Eril Sudah Meninggal, MUI Jabar Serukan Shalat Ghaib

Rincian Jadwal Wapres RI Kunjungan ke Jombang Sabtu 4 Juni 2022

Jombang, NU Online ​​​​​​​Jatim Proses Sterilisasi lokasi dan keamanan di Kabupaten Jombang terus dilakukan oleh pihak TNI dan POLRI, Kamis (2/6/2022). Hal itu dilakukan jelang kedatangan Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin.   Wapres rencananya akan melakukan kunjungan kerja ke beberapa kota…

Continue Reading Rincian Jadwal Wapres RI Kunjungan ke Jombang Sabtu 4 Juni 2022

Ketua LP Maarif PBNU Sebut Empat Hal Penting Membangun Peradaban Madrasah

Surabaya, NU OnlineKetua Pimpinan Pusat Lembaga Pendidikan Maarif NU, Muhammad Ali Ramdhani mengungkapkan, mekanisme membangun peradaban diawali dengan membangun sistem pendidikan. Untuk merancang hal tersebut, diperlukan tata bagunan episentrum pendidikan melalui madrasah unggulan yang dapat dijadikan ruang dalam menciptakan peradaban bagi…

Continue Reading Ketua LP Maarif PBNU Sebut Empat Hal Penting Membangun Peradaban Madrasah

Program Prioritas Nyai Shofiyah untuk Periode Ketiga Muslimat NU Kota Pasuruan

Pasuruan, NU Online Jatim Nyai Hj Shofiyah Kusairi berkomitmen membawa tiga program utama Pimpinan Cabang (PC) Muslimat NU Kota Pasuruan pada periode ketiganya kali. Nyai Shofiyah dinyatakan terpilih sebagai ketua dalam Konferensi VIII PC Muslimat NU Kota Pasuruan yang digelar…

Continue Reading Program Prioritas Nyai Shofiyah untuk Periode Ketiga Muslimat NU Kota Pasuruan

PBNU Gelar Tahlil Buya Syafii, Gus Ulil Abdalla: Ini Peristiwa Tak Biasa

Jakarta, NU Online Ketua Lembaga Kajian dan Pengembangan Sumberdaya Manusia (Lakpesdam) Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) H Ulil Abshar Abdalla menyebut, sosok Buya Ahmad Syafii Maarif adalah orang yang ketokohannya melintasi batas. Gus Ulil menuturkan bahwa pembacaan tahlil atau berkirim…

Continue Reading PBNU Gelar Tahlil Buya Syafii, Gus Ulil Abdalla: Ini Peristiwa Tak Biasa

Lengkap, Ini Jadwal Pemberangkatan dan Pemulangan Jamaah Haji Tahun 2022

Jakarta, NU Online JatimPada 4 Juni 2022, jamaah haji Indonesia mulai diterbangkan ke Arab Saudi untuk melaksanakan rangkaian ibadah haji tahun 2022. Pemberangkatan Jamaah haji akan dilaksanakan selama 30 hari masa operasi penerbangan. Kloter pertama akan menuju Bandara Madinah sementara kloter…

Continue Reading Lengkap, Ini Jadwal Pemberangkatan dan Pemulangan Jamaah Haji Tahun 2022

Pesan Pilu Istri Kang Emil ke Eril: Mama Titipkan ke Pemilikmu Sebenarnya, Allah Swt

Jakarta, NU OnlinePesan pilu diungkapkan Atalia Praratya, Istri Ridwan Kamil, saat hendak kembali ke Indonesia setelah beberapa hari berada di Swiss untuk mengawal pencarian anak sulungnya, Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril. Pesan yang membuat siapapun sedih tersebut ia tulis di…

Continue Reading Pesan Pilu Istri Kang Emil ke Eril: Mama Titipkan ke Pemilikmu Sebenarnya, Allah Swt

Komitmen Majelis Alumni IPNU-IPPNU Kota Batu untuk Kader Aktif

Batu, NU Online Jatim Pimpinan Cabang (PC) Ikatan Pelajar Nahdlatul Ulama (IPNU) Ikatan Pelajar Putri Nahdlatul Ulama (IPPNU) Kota Batu menggelar halal bihalal dan temu alumni pada Rabu (01/06/2022) sore. Kegiatan ini dipusatkan di Sekolah Alam Ilalang Desa Sidomulyo, Kecamatan…

Continue Reading Komitmen Majelis Alumni IPNU-IPPNU Kota Batu untuk Kader Aktif

Bupati Gresik Minta Ini kepada Kader Ansor Bawean

Gresik, NU Online Jatim Pimpinan Cabang (PC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Bawean melaksanakan puncak peringatan Hari Lahir (Harlah) ke-88, Rabu (01/06/2022). Bupati Gresik, H Fandy Ahmad Yani yang menghadiri acara ini menyampaikan permintaan khusus kepada Ansor Bawean. Dalam kegiatan yang…

Continue Reading Bupati Gresik Minta Ini kepada Kader Ansor Bawean

Ijtihad Fiqih Kiai Sahal Mahfudh: Membebaskan Kemiskinan

Pemahaman fiqih seseorang terkait erat dengan dinamika dakwah dalam masyarakat. Karakter fiqih yang mengharuskan ketetapan sebuah hukum terhadap setiap persoalan membuatnya dijadikan paradigma utama gaya hidup oleh masyarakat muslim. Seorang praktisi fiqih akan mengawali dakwahnya dengan menjelaskan hukum-hukum, dan ikhwal…

Continue Reading Ijtihad Fiqih Kiai Sahal Mahfudh: Membebaskan Kemiskinan