Kategori: NU Jatim

Segera Daftar Beasiswa S1 Pendidikan Jarak Jauh Guru PAI, Ini Syaratnya

Jakarta, NU Online Jatim Kementerian Agama memberikan beasiswa bagi 2.000 guru pendidikan agama Islam di madrasah, pesantren, dan sekolah pada tahun 2022. Bagi calon pendaftar harus memenuhi persyaratan yang sudah ditetapkan. Program ini diharap bisa menjadi solusi peningkatan kualifikasi akademik para…

Continue Reading Segera Daftar Beasiswa S1 Pendidikan Jarak Jauh Guru PAI, Ini Syaratnya

Doa yang Disarankan untuk Jamaah Haji saat Masuk Rumah

Jamaah haji Tanah Air yang diberikan usia panjang dan kesehatan sehingga bisa merampungkan seluruh rangkaian ibadah haji adalah kurnia agung. Demikian pula bisa bertemu dengan keluarga. Karenanya, sebagai bentuk syukur, ada sejumlah doa yang hendaknya dibaca saat tiba di kediaman….

Continue Reading Doa yang Disarankan untuk Jamaah Haji saat Masuk Rumah

Ada Osabar di Pesantren Al Mashduqiyah Kraksaan, Apa Itu?

Probolinggo, NU Online JatimPondok Pesantren Al Mashduqiah Kraksaan Kabupaten Probolinggo menggelar acara Orientasi Santri Baru (Osabar). Kegiatan dalam rangka pengenalan santri baru ini berlangsung selama dua hari pada Selasa hingga Rabu (20-21/07/2022). Kegiatan ini bertujuan sebagai pengantar perkenalan santri baru…

Continue Reading Ada Osabar di Pesantren Al Mashduqiyah Kraksaan, Apa Itu?

Doa Rasulullah saat Menyambut Kedatangan Orang Haji

Beberapa jamaah haji telah bersiap pulang ke kampung halaman. Karena seluruh proses ibadah haji rampung dilaksanakan. Saat jamaah haji datang, disarankan untuk membaca sejumlah doa disamping turut bahagia atas kedatangannya. Mengapa mendoakan jamaah haji dianjurkan? Hal ini sebagaimana keterangan dari…

Continue Reading Doa Rasulullah saat Menyambut Kedatangan Orang Haji

Siti Hasanah Terpilih sebagai Ketua PC Muslimat NU Kangean Sumenep

Sumenep, NU Online Jatim Pimpinan Cabang (PC) Muslimat Nahdlatul Ulama (NU) Kangean telah menggelar Konferensi Cabang (Konfercab) pada Kamis (21/07/2022). Konfercab ini menetapkan Siti Hasanah sebagai Ketua PC Muslimat NU Kangean masa khidmat 2022-2027. Kegiatan yang dilaksanakan di halaman Madrasah…

Continue Reading Siti Hasanah Terpilih sebagai Ketua PC Muslimat NU Kangean Sumenep

PCNU Bondowoso Kerja Sama dengan BPJS Ketenagakerjaan untuk Lindungi Pekerja

Bondowoso, NU Online Jatim Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kabupaten Bondowoso mengupayakan peningkatan kesejahteraan pekerja melalui kerja sama dengan BPJS Ketenagakerjaan. Kerja sama ini ditandai dengan penanda tanganan Memorandum of Understanding (MoU) antar kedua belah pihak di Aula PCNU Bondowoso,…

Continue Reading PCNU Bondowoso Kerja Sama dengan BPJS Ketenagakerjaan untuk Lindungi Pekerja

Babul Arifandhie Terpilih Jadi Ketua Sarbumusi NU Probolinggo

Probolinggo, NU Online Jatim DPC Serikat Buruh Muslim Indonesia (Sarbumusi) NU Kabupaten Probolinggo menggelar Konferensi Cabang (Konfercab) di Kantor Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) setempat, Jum’at (22/07/2022). Konfercab ini menetapkan Babul Arifandhie sebagai Ketua DPC Sarbumusi Kabupaten Probolinggo terpilih. Kegiatan…

Continue Reading Babul Arifandhie Terpilih Jadi Ketua Sarbumusi NU Probolinggo

Pentingnya Kecakapan Literasi Santri di Era Digital

Blitar, NU Online Jatim Wakil Ketua Rabithah Ma’ahid Islamiyah (RMI) Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Hodri Ariev mengajak santri untuk meningkatkan kecakapan dan kemartabatan dalam berliterasi. Menurut Kiai Hodri, dalam belajar bukan perihal benar maupun salah, tetapi dilihat dari…

Continue Reading Pentingnya Kecakapan Literasi Santri di Era Digital

Innalillahi, Sebanyak 67 Jamaah Haji Wafat

Makkah, NU Online Jatim Berdasarkan data Sistem Informasi dan Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat) tercatat sudah ada 67 Jamaah haji Indonesia yang wafat hingga hari Jum`at (22/7/2022). Sebanyak 67 jamaah yang wafat ini terhitung selama operasional haji yaitu memasuki hari ke-49. Rinciannya,…

Continue Reading Innalillahi, Sebanyak 67 Jamaah Haji Wafat

PWNU Jatim Silaturahim ke Muhammadiyah, Bahas Isu-isu Strategis Jelang Satu Abad NU

Surabaya, NU Online Jatim Menghadapi Kebangkitan Islam pada milenium kedua, jajaran Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur mengadakan silaturahim ke PW Muhammadiyah Jawa Timur, Jumat (22/07/2022). Silaturahim ini sekaligus membahas isu-isu strategis menjelang usia NU yang akan menapaki Satu…

Continue Reading PWNU Jatim Silaturahim ke Muhammadiyah, Bahas Isu-isu Strategis Jelang Satu Abad NU