Kategori: keislaman

Bolehkan Melaksanakan Shalat Lailatul Qadar?

Umat Islam memiliki beragam cara dalam menjalankan perintah agama. Apalagi di bulan Ramadlan seperti ini, kesempatan beribadah sangat disarankan. Namun pernahkah kita mendengar shalat sunah lailatul qadar? Ya, hal tersebut kembali menjadi bahan perdebatan, apakah dikatakan sebagai bid’ah atau sunah….

Continue Reading Bolehkan Melaksanakan Shalat Lailatul Qadar?

NU Care Salurkan Tenda dan Masjid Darurat Bantu Warga Terdampak Gempa Malang

Malang, NU Online Tim NU Care-LAZISNU dan BPKH RI melalui Program Kemaslahatan memberikan bantuan berupa 45 unit tenda darurat untuk hunian warga dan 5 unit masjid darurat. Bantuan tersebut diperuntukkan bagi warga terdampak gempa Malang, Jawa Timur. Bantuan tersebut diterima langsung oleh…

Continue Reading NU Care Salurkan Tenda dan Masjid Darurat Bantu Warga Terdampak Gempa Malang

Lailatul Qadar: Anjuran Tak Memberi Tahu bagi yang Menjumpainya

Menjadi manusia mulia, berwibawa dan disegani merupakan hal yang diinginkan kebanyakan orang. Ibadah ditampakkan agar dianggap saleh, sedekahnya diumumkan agar mendapat julukan dermawan. Tindakan-tindakan demikian lebih banyak berpotensi pada hilangnya pahala ibadah. Terjebak dalam keindahan julukan di dunia semata, dan…

Continue Reading Lailatul Qadar: Anjuran Tak Memberi Tahu bagi yang Menjumpainya

Khutbah Idul Fitri: Saling Memaafkan, Saling Peduli dalam Kesulitan

Naskah khutbah Idul Fitri berikut ini mendorong segenap umat Islam untuk membuka pintu maaf kepada siapa saja di hari yang fitri. Lebih dari itu, sikap saling mengulurkan tangan kepada sesama juga penting dipupuk, terutama di masa sulit seperti sekarang ini. …

Continue Reading Khutbah Idul Fitri: Saling Memaafkan, Saling Peduli dalam Kesulitan

LAZISNU di Kawasan Sidoarjo Beri Perhatian Kalangan Difabel

Sidoarjo, NU Online Jatim Ramadlan menjadi waktu yang tepat untuk memperbanyak amal shalih. Baik yang hubungannya kepada Allah SWT maupun membantu sesama manusia. Apalagi ada jaminan bahwa berbuat baik di bulan penuh berkah ini mendapat balasan berlipat. Semangat itu juga…

Continue Reading LAZISNU di Kawasan Sidoarjo Beri Perhatian Kalangan Difabel

Gelar Santunan, MWCNU di Sidoarjo Hadirkan Si Bocil Hibur Anak Yatim

H Toyib Hasan, selaku Ketua pelaksana kegiatan mengungkapkan, dalam acara ini panitia menyalurkan santunan bagi 100 anak yatim dan 50 dluafa se-Kecamatan Waru. Adapun santunan yang diberikan berupa sejumlah uang tunai senilai Rp 150 ribu untuk anak yatim dan paket…

Continue Reading Gelar Santunan, MWCNU di Sidoarjo Hadirkan Si Bocil Hibur Anak Yatim

Sambut Malam Ganjil, Takmir Masjid NU Ponorogo Berikan Panduan Qiyamullail

NU Online Ponorogo- Takmir masjid NU Ponorogo mengeluarkan rilis tata cara ibadah salat dan zikir pada malam-malam ganjil bulan Ramadhan, Ahad (2/5). Dalam rilisnya yang disebarkan ke berbagai medsos, Takmir…

The post Sambut Malam Ganjil, Takmir Masjid NU Ponorogo Berikan Panduan Qiyamullail appeared first on NU PONOROGO.

Continue Reading Sambut Malam Ganjil, Takmir Masjid NU Ponorogo Berikan Panduan Qiyamullail

Setelah Lebaran Pengajian Ahad Pon LDNU dimulai Lagi

NU Online Ponorogo – Setelah setahun lebih mengalami kevakuman akibat pandemi covid-19, pengajian rutin Ahad Pon di masjid NU Ponorogo akan dimulai lagi. Sesuai keterangan rilis yang diterima NU online…

The post Setelah Lebaran Pengajian Ahad Pon LDNU dimulai Lagi appeared first on NU PONOROGO.

Continue Reading Setelah Lebaran Pengajian Ahad Pon LDNU dimulai Lagi