Kategori: Aswaja Center Jatim

ASWAJA NU CenterPWNU Jatim Adakan Kerjasama dengan LIK UNUJA tentang Uji Kompetensi ASWAJA

Minggu (07/11/2021), Rombongan dari Lembaga Integrasi Kokurikuler (LIK) Universitas Nurul Jadid Paiton melakukan kunjungan ke ASWAJA NU Center Jatim dalam rangka penandatanganan Kerja sama atau Memorandum of Agreement (MoA) tentang Pelaksanaan Uji Kompetensi (Lembaga Sertifikasi Keagamaan) Di Universitas Nurul Jadid….

Continue Reading ASWAJA NU CenterPWNU Jatim Adakan Kerjasama dengan LIK UNUJA tentang Uji Kompetensi ASWAJA

Pemenang Lomba Story Telling Ulama Nusantara Beserta Videonya

Juara:I ) Azzro Shakira Ratu/ SMA DARUL ULUM 2/ Kisah kambing Mbah Sholeh Darat memakan macanII ) Saniyatut Dhohiroh/ MA AS SHOLCHAH/ KH Nawawi Abd Djalil sosok Kiyai dengan Beribu KeistimewaanIII ) Nur Lailatus Sholiha/ SMA Terpadu YPP Nurul Huda…

Continue Reading Pemenang Lomba Story Telling Ulama Nusantara Beserta Videonya

Jawaban Metodologis untuk Orang yang Gemar Menvonis Bid’ah

Perkataan yang sering dikemukakan oleh sebagian orang ketika membid’ahkan suatu amalan, “Itu tidak pernah dilakukan oleh Nabi, dan para sahabat tidak pernah melakukannya. Seandainya itu perkara baik, niscaya mereka telah mendahului kita dalam melakukannya.” Tark Tak Selalu Bermakna Tahrim Ketika…

Continue Reading Jawaban Metodologis untuk Orang yang Gemar Menvonis Bid’ah

Sifat Wujud: Membuktikan Keberadaan Tuhan

Penulis: KH. Abdul Wahab AhmadPeneliti Bidang Aqidah di Aswaja NU Center PWNU Jawa Timur Benarkah Tuhan itu ada? Ini adalah pertanyaan beberapa orang yang meragukan keberadaan Tuhan sebab eksistensi Tuhan tak dapat diobservasi dan tak dapat pula dideteksi keberadaannya melalui…

Continue Reading Sifat Wujud: Membuktikan Keberadaan Tuhan

Sifat Qidam: Keberadaan Tanpa Awal Mula

Oleh: KH. Abdul Wahab AhmadPeneliti Bidang Aqidah di Aswaja NU Center PWNU Jawa Timur Apabila kita mengamati seluruh apa yang ada di semesta ini, mulai hal yang terkecil sampai terbesar, maka kita bisa mengetahui dengan yakin bahwa ternyata semua hal…

Continue Reading Sifat Qidam: Keberadaan Tanpa Awal Mula

Keutamaan Waktu Menjelang Dhuhur

Dalam kajian ilmu tauhid, sebagaimana tertulis dalam kitab Jawahirul Kalamiyah karya Syekh Thahir bin Shalih, cara beriman kepada Allah dapat dilakukan melalui dua cara. Pertama, beriman kepada Allah secara universal, yaitu meyakini bahwa Allah tidak memiliki sifat kekurangan. Kedua, beriman…

Continue Reading Keutamaan Waktu Menjelang Dhuhur

Keindahan Penggunaan Huruf Athaf “Tsumma”

Penulis: Dr. KH. M. Afifudin Dimyathi, Lc., M.A. Dalam bahasa Arab, fungsi utama huruf Athaf adalah untuk menggabungkan lafadz yang mengikuti (ma’thuf) dengan lafadz yang diikuti (ma’thuf alaih), hukum lafadz yang diathafkan sama dengan ma’thuf alaihi dalam i’rab, singkatnya adalah…

Continue Reading Keindahan Penggunaan Huruf Athaf “Tsumma”

Hari Santri dan Sejarah Resolusi Jihad NU 22 Oktober

Penulis: Fathoni Ahmad Editor: Abdullah Alawi Penetapan Hari Santri oleh Presiden Joko Widodo melalui Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 22 Tahun 2015 pada 15 Oktober 2015 merupakan supremasi perjuangan para santri dan ulama pesantren dalam mempertahankan kemerdekaan bangsa Indonesia. Saat itu…

Continue Reading Hari Santri dan Sejarah Resolusi Jihad NU 22 Oktober

Live Streaming Penguatan Akidah Asy’ariah dan Memahami Konsep Qodla dan Qodar Guru Mapel di Ponpes Darul Ulum Jombang

Meskipun banyak orang sudah hafal 20 sifat wajib bagi Allah, beberapa Guru Akidah pada umumnya masih menghadapi dua kesulitan, pertama kesulitan memahami dengan detail dan tepat makna dari sifat-sifat wajib  tersebut khususnya yang membutuhkan nalar akal yang aktif. Problem kedua…

Continue Reading Live Streaming Penguatan Akidah Asy’ariah dan Memahami Konsep Qodla dan Qodar Guru Mapel di Ponpes Darul Ulum Jombang

Dalil tentang Merayakan Maulid Dapat Datangkan Syafaat Nabi

Penulis: M. Mubasysyarum Bih Ada syubhat (propaganda) dari sebagian kalangan bahwa orang yang merayakan maulid Nabi tidak layak mendapatkan syafaat. Mereka mengatakan bahwa yang mendapatkan syafaat Nabi adalah orang-orang yang men-tauhid-kan Allah. Pendapat mereka berlandaskan pada hadits Nabi ﷺ: عَنْ…

Continue Reading Dalil tentang Merayakan Maulid Dapat Datangkan Syafaat Nabi