Bulan: Oktober 2021

Khutbah Singkat Terbaru: Meneladani Kasih Sayang Nabi Muhammad

Dalam kajian kitab fiqih, pelaksanaan khutbah Jumat hendaknya lebih singkat. Justru yang harus dipanjangkan adalah bacaan dalam shalat Jumat itu sendiri. Materi pesan kepada jamaah shalat Jumat diharapkan lebih ringkas, berbobot dan praktis. Karenanya, pada materi khutbah kali ini disampaikan…

Continue Reading Khutbah Singkat Terbaru: Meneladani Kasih Sayang Nabi Muhammad

Kiat Pemuda Bentengi Diri dari Banjir Informasi di Era Digital

Jakarta, NU OnlinePerkembangan tekonologi menawarkan sejumlah fasilitas kemudahan bagi generasi muda. Kendati demikian, kemudahan tersebut bisa menjadi destruktif apabila tidak dibentengi dengan karakter yang kuat. Selaras, Wasekjen PP GP Ansor KH Aunullah A’la Al-Habib menuturkan bahwa kemudahan akses tersebut merupakan…

Continue Reading Kiat Pemuda Bentengi Diri dari Banjir Informasi di Era Digital

Gus Syafiq Ajak Kader Tingkatkan Gelombang Kaderisasi

Blitar, NU Online Jatim Ketua Pimpinan Wilayah (PW) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Jawa Timur, Syafiq Syauqi meminta kadernya untuk meningkatkan gelombang kaderisasi. Selain itu, ia juga mengingatkan supaya pengurus Ansor selalu melakukan pengembangan program. Hal tersebut disampaikan Gus Syafiq saat…

Continue Reading Gus Syafiq Ajak Kader Tingkatkan Gelombang Kaderisasi

Sumpah Pemuda, Momentum Akhiri Ketimpangan Gender di Indonesia

Jakarta, NU OnlineTepat pada hari ini, 93 tahun lalu, berlangsung Kongres Pemuda ke-2 yang memicu lahirnya Sumpah Pemuda. Pada momentum Sumpah Pemuda bertemakan Bersatu, Bangkit dan Tumbuh saat ini pembangunan yang inklusif dibutuhkan untuk mengakhiri berbagai bentuk ketimpangan di masyarakat,…

Continue Reading Sumpah Pemuda, Momentum Akhiri Ketimpangan Gender di Indonesia

Home Set Karya Mahasiswa Unusa Lolos KBMI dan Go Internasional

Surabaya, NU Online Jatim Bermula dari banyaknya sampah kain yang dihasilkan dari usaha membuat baju dari sang ibu, Adiiba Dzakiyah Choirunnisa berkeinginan membuat kerajinan home set. Bersama tiga temannya Odilia Ika Auliya, Akmalina Ziadati Sukmaningtyas, keduanya mahasiswa Kesehatan Masyarakat serta…

Continue Reading Home Set Karya Mahasiswa Unusa Lolos KBMI dan Go Internasional

Humor: Kursi Maulid Nabi

Saat itu momen peringatan Maulid Nabi Muhammad SWT, jamaah Mushola Nurul Huda dan panitia kegiatan sibuk menyiapkan segala sesuatunya.  Dalam peringatan Maulid Nabi itu, Mushola Nurul Huda mengadakan pengajian umum dengan Kiai Rohimin sebagai penceramahnya. Panitia memanfaatkan halaman mushola meskipun…

Continue Reading Humor: Kursi Maulid Nabi

Konser Seni Lesbumi NU Jatim, Ini yang Ditampilkan Nasar Lan Kancane

Bangkalan, NU Online Jatim Grup musik Nasar Lan Kancane, menghadirkan komposisi Suluk Sunan Drajat dan Yaa Ahlal Wathan Mbah Wahab alias Syair Syubbanul Wathan secara utuh dalam Konser Seni Budaya yang diselenggarakan oleh Lesbumi NU Jatim dalam rangka Hari Santri…

Continue Reading Konser Seni Lesbumi NU Jatim, Ini yang Ditampilkan Nasar Lan Kancane

Presiden Jokowi: Pemuda, Pemimpin Perubahan di Era Digital

Jakarta, NU OnlinePresiden Republik Indonesia (RI), Joko Widodo menyampaikan pesan dalam PeringatanHari Sumpah Pemuda ke-93. Pada pidatonya tersebut, Presiden Jokowi mengatakan pemuda adalah kunci kepemimpinan di era digital saat ini. “Indonesia harus kuat bersatu menghadapi dunia yang sedang berubah. Zaman…

Continue Reading Presiden Jokowi: Pemuda, Pemimpin Perubahan di Era Digital

Peringatan Sumpah Pemuda, Ra Latif Tekankan Persatuan Lawan Pandemi

Bangkalan, NU Online Jatim Pemkab Bangkalan menggelar upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-93 di tahun 2021 di halaman pemkab setempat. Bupati Bangkalan, R Abdul Latif Amin Imron bertindak langsung sebagai inspektur upacara, Kamis (28/10). Dalam kesempatan itu, Ra Latif membacakan…

Continue Reading Peringatan Sumpah Pemuda, Ra Latif Tekankan Persatuan Lawan Pandemi

Enam Agenda Santri dan Pesantren Masa Depan

Oleh Saiful Umam Peringatan Hari Santri tahun ini terasa sangat semarak meski dilakukan dalam suasana yang masih belum bebas dari pandemic Covid-19. Sejumlah institusi, baik di tingkat pusat, propinsi maupun kabupaten/kota, yang terkait dengan pesantren melakukan berbagai kegiatan dalam merayakan…

Continue Reading Enam Agenda Santri dan Pesantren Masa Depan